- Assalamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh..
 - ♥ Impian Indah Seorang Muslimah♥
 
- Aku sering memasang angan
 - untuk membina istana indah..
 - Dia sebagai RAJA dan aku sebagai RATU..
 - Biarpun istana
 - kami hanyalah pondok kecil,..
 - Aku tahu bahagiaku ada disitu..
 - ♥♥
 - Yang dinanti bukanlah lamaran dengan batu permata..Cukuplah
 - akad dan janji setia..Andai yang terjadi tak sama dengan
 - ketentuan hati..
 - Aku ridho ketetapan ILLAHI..
 - ♥♥
 - Cinta memberi rasa seteguk air
 - dalam jiwa..
 - Jika tak HALAL,
 - bisakah disebut CINTA?
 - Jika tak HALAL masihkah akan kau
 - kejar?..
 - Jika tidak diridhoiNYA,masihkah kau biarkan bertahta?..
 - ♥♥
 - Biarkanlah hati ini tetap beku hingga saat itu tiba..
 - Saat RABBku pilihkan dia untukku...
 - Saat ALLAH HALALkan aku untuknya..
 - Dalam ikatan PERNIKAHAN yang
 - indah dan DiRidhoiNYA..
 - Aamiin Ya Robbal Allamiin..
 



0 komentar:
Posting Komentar